Bertempat di Ball Room Riyal Asnof

Perayaan Milad Majelsi Taklim Al_Fatih Ke_3 Tahun Berjalan Dengan Khidmat

Perayaan Milad Majelsi Taklim Al_Fatih Ke_3 Tahun Berjalan Dengan Khidmat

PEKANBARU(Jangkarnews.com)_Bertempat di Hotel Royal Asnof Pekanbaru Majelis Taklim Al_Fatih Kota Pekanbaru merayakan milad yang Ke_3 Tahun pada Rabu (28/02/24) Pagi dengan mengusung tema, "Muslimah Menuju Era Digital,"

Adapun rangkaian kegiatan milad kita kali ini dengan melakukan pembacaan Ayat Suci Al, quran, Asmaul husna,dilanjutkan dengan penampilan musik rabana dan mendengarkan ceramah agama yang disampaikan ustazah Hj Sofia"Ungkap Ketua Majelis Taklim Al_Fatih Hj Evi Zainal kepada media ini

Selanjut Majelis Taklim Al_Fatih ini mempunyai program keagamaan baik untuk para anggota dan masyarakat,Pasalnya menginjak usia yang Ke_3 Tahun Majelis Al_Fatih sudah banyak memberikan dampak yang positif baik untuk anggota dan masyarakat Kota Pekanbaru

Adapun kegiatan yang positif kita laksanakan yaitu menggelar kegiatan bansos seperti jum, at barokah ada juga kita memberikan bantuan kepada panti asuhan dan kemarin kita juga ikut menggalang dana zonasi untuk saudara_saydara kita di Palestina dengan jumlah 100 juta lebih."Jelas Evi

Evi menjelaskan asal mualnya berdiri Majelis Taklim Al_Fatih dimana disaat pandemi Covid_19 Ia bersama temanya membuat sebuah perkumpulan untuk melakukan pengajian dan tidak disangka banyak para ibu_ibu yang ingin bergabung di pengajian ini sehingga pada saat ini anggota Majelis Taklim Al_Fatih sudah 200 orang dengan pengurus 20 orang yang mengurus bidangnya masing_masing

Harapan saya semoga Majelis Taklim Al_Fatih ini bisa lebih maju dan berkembang sehingga bisa menciptakan Majelis Taklim yang handal dan bisa membantu program Pemerintah Kota Pekanbaru,"Tutup Hj Evi Zainal

Kegiatan milad Majelis Taklim Al_Fatih ini berjalan lancar dan sukses dengan diakhiri foto bersama

Berita Lainnya

Index